Sejatinya politik itu berbicara tentang kepentingan. Kepentingan masyarakat banyak yang direpresentasikan melalui partai politik dan legislator sebagai perpanjangan tangan di parlemen yang menjadi penentu kebijakan publik. Oleh karena itu, dalam politik hanya dikenal satu jenis kasih sayang yaitu kasih sayang legislator kepada masyarakat bukan kasih sayang masyarakat kepada sang legislator.Â
KEMBALI KE ARTIKEL