Mohon tunggu...
KOMENTAR
Analisis

Persatuan Terapis Gigi dan Mulut (PTGM) Provinsi Aceh laksanakan RAKERDA

21 Desember 2024   19:16 Diperbarui: 21 Desember 2024   19:16 13 0
Aceh Besar, Indonesia Kompasiana.com. --Organisasi Persatuan Terapis Gigi dan Mulut Aceh (PTGM-Aceh) mengusung Tema "Satukan Visi dan Memperkuat Organisasi dan profesionalisme Terapis Gigi dan Mulut menuju Indonesia Sehat 2030" di laksanakan di Hotel Hijrah siron Aceh Besar sejak tanggal 20-21/12/ 2024, berdasarkan laporan ketua panitia Azhar firdaus di hadiri oleh 19 (DPC) Dewan Perwakilan Cabang dari 23 kabupaten/ kota se provinsi Aceh.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun