Pelajar dan pemuda adalah kumpulan kalangan muda yang memiliki peran bukan hanya untuk dirinya sendiri, melainkan juga untuk orang- orang disekitar mereka, yaitu masyarakat itu sendiri. Bukan hanya bagi masyarakat, tetapi mereka juga memiliki rasa bangga dan cinta terhadap bangsa dan negara mereka.
KEMBALI KE ARTIKEL