Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

7 Cara Melestarikan Budaya Indonesia di Media Sosial

20 Oktober 2022   19:52 Diperbarui: 20 Oktober 2022   19:55 329 1
Seperti yang kita ketahui dan tak bisa dipungkiri lagi bahwasannya Indonesia merupakan negara yang kayak akan Alam dan Budaya. Indonesia memiliki ratusan pulau-pulau yang tersebar dari Sabang sampai Merauke. Setiap suku yang ada di Indonesia memiliki kebudayaan yang berbeda, yang menjadikan itu sebagai ciri khas dari daerah mereka masing-masing dengan yang lain. Hal ini membuat Indonesia merupakan salah satu negara yang menjadi destinasi favorit oleh wisatawan di seluruh dunia.

Jika dilihat dari era modern yang ada saat ini, dimana dengan cepat keluar masuknya suatu informasi membuat banyak masyarakat Indonesia lebih menyukai budaya asing dibandingkan budaya lokal. Hal ini dapat menggeser dan meredupkan budaya-budaya yang ada di Indonesia.

Maka dari itu, kita sebagai warga negara Indonesia harus turut ikut melestarikan budaya Indonesia agar tidak ditelan oleh era modern dan tidak di geserkan oleh budaya asing yang masuk ke Indonesia.  

Kini berbagai cara untuk dapat melestarikan suatu budaya di era modern ini, salah satunya kita dapat melalui media sosial. Yuk simak dibawah ini!

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun