Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature Pilihan

Belajar dari Kasus Kapal Karam di Raja Ampat

24 Mei 2018   22:03 Diperbarui: 26 Mei 2018   04:11 543 0
Tahun 2017 Indonesia dihebohkan dengan kejadian penabrakan terumbu karang di Raja Ampat yang dilakukan oleh kapal pesiar Caledonian Sky. Kapal seberat 4.200 gros ton yang dinahkodai oleh Kapten Keith Michael Taylor yang membawa 79 orang kru kapal dan 102 orang wisatawan dari berbagai negara itu menabrak terumbu karang pada kedalaman 5 meter di perairan pulau Kri (Kampung Yenbuba), Kecamatan Meosmanswar, Selat Dampier. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun