Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola Pilihan

Irvan Berek Bawa SMPK St. Yosep Seon Kalahkan SMPN I Malaka Timur

8 Agustus 2023   17:54 Diperbarui: 8 Agustus 2023   19:20 254 1
Pertandingan Bola Kaki Mini kembali mempertemukan SMPK St. Yosep Seon vs SMPN I Malaka Timur, 8 Agustus 2023, Pukul 15. 00 WITA di Lapangan Bola Kaki Kecamatan Malaka Timur. Tim Bola Kaki SMPK Seon mengenakan Kostum berwarna ungu sedangkan Tim SMPN I mengenakan kostum berwarna orange.

Disaksikan oleh ribuan pendukung, kedua tim berjuang untuk meraih hasil terbaik. Jual beli serangan pada babak pertama belum membuahkan hasil. Arahan dari para pelatih dipinggir lapangan menjadi motivasi tersendiri bagi kedua tim. Kedudukan kaca mata menutupi babak pertama.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun