Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN Bersama Pokdarwis Mengubah Desa Wisata dengan Rancangan Tempat Sampah Unik dan Ikonik

13 Agustus 2023   23:47 Diperbarui: 14 Agustus 2023   00:24 204 0
Desa Pengkol, Kecamatan Nguter, Kabupaten Sukoharjo, (13/08/2023) - - Di tengah heningnya pagi, desa wisata "Lembayung Pengkol" menjadi saksi akan semangat dan dedikasi dari kelompok mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Diponegoro. Berbekal semangat untuk menjaga lingkungan dan meningkatkan kenyamanan destinasi wisata, mereka berkolaborasi dengan Pokdarwis "Prabaswara" untuk mengatasi permasalahan sampah dan meningkatkan pengalaman wisata di desa tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun