Misalnya, sekelas ketua BEM dari kampus ternama ternyata ketahuan belum membaca RUU KUHP-nya saat ditanya Menteri Yasonna Laoly. Tapi dengan gagah berani berdisukusi di layar televisi. Betapa naifnya, karena tidak tahu apa yang sebenarnya mereka perjuangkan.
KEMBALI KE ARTIKEL