Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Kurangnya Riset, Kebijakan yang Meleset dan Rakyat yang Terpleset

15 April 2016   13:25 Diperbarui: 15 April 2016   13:35 149 0
Mari kita pahami terlebih dahulu faktor apa saja yang memengaruhi proses kebijakan. Seacara umum terdapat empat faktor yag memengaruhi proses kebijakan, yaitu lingkungan, persepsi pembuat kebijakan mengenai lingkungan, aktivitas pemerintah perihal kebijakan dan aktivitas masyarakat perihal kebijakan.[1] Lingkungan di sini terdiri dari dari lingkungan di luar pemerintahan, di dalam pemerintahan dan lingkungan khusus dari kebijakan tertentu. Selain itu terdapat pula faktor yang diperkirakan akan memengaruhi corak serta arah keputusan, yakni ideologi dan konstitusi, latar belakang pribadi pembuat keputusan, informasi yang tersedia, golongan pendukung pembuat keputusan, dan keputusan yang telah ada.[2]

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun