Pada Selasa 23 Juli 2024, 15 mahasiswa KKN Universitas Islam Nahdlatul Ulama melaksanakan acara penerjunan di Desa Petekeyan, Kecamatan Tahunan  Kabupaten Jepara. Acara ini dimulai pada pukul 14.00 WIB sampai selesai di Balai Desa Petekeyan.
KEMBALI KE ARTIKEL