Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Status Gizi dan Kebiasaan Makan Remaja Putri

10 Juni 2024   20:20 Diperbarui: 10 Juni 2024   20:28 69 1
Remaja jaman sekarang ini memiliki kebiasaan makan yang buruk tanpa mengetahui zat gizi yang terkandung dalam makanan yang dikonsumsinya. Masalah gizi ganda sering terjadi pada remaja yaitu gizi lebih (overweight) dan gizi kurang (underweight). Hal ini karena terjadinya ketidakseimbangan energi yang masuk dengan energi yang keluar dalam metabolisme tubuh.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun