Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

Indonesia Harus Siap “Kalah” di AFTA (ASEAN Free Trade Area) 2015

5 Maret 2014   04:51 Diperbarui: 24 Juni 2015   01:14 30 0
AFTA  atau masyarakat ekonomi ASEAN sudah di depan mata, pasar bebas antar Negara-negara ASEAN ini merupakan peluang untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi kawasan ASEAN yang selanjutnya menjadi indikator untuk mewujudkan pembangunan ekonomi   kawasan tersebut. Indonesia merupakan salah satu negara yang sangat diperhitungkan dalam ajang kompetisi ini, karena  Indonesia merupakan negara dengan jumlah penduduk terbanyak di kawasan asia tenggara.  Indonesia merupakan pangsa pasar yang sangat potensial daan sekaligus menjadi produsen yang mungkin ditakutkan karena banyaknya industry di Indonesia yang bergerak diberbagai bidang. Singkatnya, pasar bebas kawasan ASEAN ini menjadi peluang sekaligus tantangan bagi bangsa Indonesia  untuk menunjukkan eksistensinya di kawasan Asia Tenggara secara ekonomi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun