Karaginan banyak digunakan industri pangan sebagai bahan tambahan pangan sehingga produk pangan mempunyai tekstur lembut, kenyal dan kental. Produk seperti sosis, es krim dan susu formula banyak menggunakan karaginan sehingga produk tersebut mempunyai tekstur yang enak dinikmati konsumen.
KEMBALI KE ARTIKEL