Bertindak sebagai inspektur upacara, Diah Yunita mengatakan bahwa perempuan menjadi simbol peran yang aktif dalam berbagai bidang, termasuk di institusi pemasyarakatan. Kehadiran dan keterlibatan perempuan  mencerminkan semangat yang mendorong pemberdayaan perempuan untuk menyongsong masa depan Indonesia yang gemilang.