Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Dekranas Expo 2024 Berakhir, Kemenkumham Jateng Sabet Penghargaan Stand Terbaik Kedua

19 Mei 2024   08:56 Diperbarui: 19 Mei 2024   09:23 121 0
SURAKARTA - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah dinobatkan sebagai Juara 2 Stand Terbaik Kategori Kementerian Lembaga dalam gelaran Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) Expo Tahun 2024 yang diselenggarakan di Pamedan Mangkunegaran Surakarta.

Penghargaan diserahkan langsung oleh Ibu Walikota Surakarta Selvi Ananda pada saat acara penutupan, Sabtu malam (18/05).

Kakanwil Tejo Harwanto yang diwakili Kabid Perizinan dan Informasi Keimigrasian Iman Syafrizal serta Kasubid Pelayanan Administrasi Hukum Umum (AHU) Widya Pratiwi Asmara mengaku bangga atas penghargaan tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun