Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip Pilihan

Pariwisata Dibuka, Paling Tidak Bisa "Nutup" Biaya Operasional

8 Agustus 2020   20:38 Diperbarui: 10 Agustus 2020   08:52 92 7
Salah satu sektor yang paling merasakan dampak dari wabah Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) adalah sektor pariwisata yang didalamnya ada tempat wisata, hotel, restoran, industri kerajinan, usaha kecil menengah pembuat kerajinan tangan sebagai oleh-oleh bagi wisatawan. Semua sendi ini secara tiba-tiba terpukul dan hampir tidak ada pemasukan sama sekali.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun