Mohon tunggu...
KOMENTAR
Entrepreneur

Dasar Hukum Digitalisasi Koperasi

27 Februari 2024   14:38 Diperbarui: 27 Februari 2024   14:47 1065 7
Pengurus dan Manajemen koperasi yang senior-senior dikenal sebagai orang yang taat pada prinsip-prinsip koperasi. Ketika koperasi terdisrupsi dengan kemajuan teknologi informasi serta perubahan lingkungan usaha , dan koperasi bermaksud melakukan transformasi melalui modernisasi dan digitalisasi, pertanyaan yang sering dilontarkan adalah :

  • Apakah penggunaan teknologi informasi pada koperasi ada dasar hukumnya?
  • Apakah aplikasi digital koperasi aman ?
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun