Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Peran Pendidik Atas Maraknya Pinjaman Online

19 Januari 2024   06:44 Diperbarui: 19 Januari 2024   07:10 385 6

Dalam industri keuangan yang berkembang saat ini yang begitu pesat, Otoritas Keuangan telah mencatat ada banyak perusahaan kredit ataupun lembaga penyalur jasa pinjaman dana kepada debitur atau nasabah yang ada di Indonesia. Kehadiran ini begitu merebah keseluruh aspek lapisan masyarakat yang menyasar kepada kalangan generasi tidak hanya orang tua dewasa bahkan anak-anak sekalipun merasakan munculnya produk literasi pembiayaan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun