Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

20 Tahun Bintang Laut Menerangi warga Siantan

15 Februari 2015   00:14 Diperbarui: 17 Juni 2015   11:10 165 1

Suatu sore datang seorang ibu ke pastoran Stella Maris. Ia bercerita kepada Pastor Paskalis Soedirdjo,ofm cap, pastor paroki Stella Maris kala itu tentang kesulitan ekonomi keluarganya. Dengan wajah sedih, ia bercerita bahwa suaminya di PHK, ia sendiri tidak bekerja, sehingga untuk membiayai pendidikan anaknya keluarganya tidak mampu. Ia berniat meminjam uang ke pastor karena dalam anggapannya pastor mempunyai uang untuk dipinjam. Pastor menjelaskan bahwa ia tidak mempunyai uang untuk dipinjamkan dan setelah memberikan beberapa alternatif jalan keluar, pastor memberinya sekedar uang untuk pulang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun