Universitas Pamulang (UNPAM), melalui Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD), menjalin kerjasama strategis dengan Telkomsel untuk mengadakan seminar bertajuk "Fintech dan Kemudahan Finansial di Era Artificial Intelligence (AI)". Kegiatan ini menjadi momentum penting dalam mendukung transformasi digital di bidang pendidikan dan keuangan.
KEMBALI KE ARTIKEL