Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Belajar Strategi Marketing Out of The Box dari "Cookie Bomb" Viral Fudgy Bro!

27 Mei 2024   00:40 Diperbarui: 27 Mei 2024   00:56 861 0
Siapa yang nggak tahu "cookie meledak" yang sempat viral di laman For You Page (FYP) TikTok sebagian besar warganet Indonesia akhir tahun 2023 lalu? Yap, brand Fudgy Bro yang didirikan oleh Rayendra Abiyasa ini merupakan salah satu contoh brand yang pandai memanfaatkan strategi pemasaran untuk mendobrak penjualan mereka, salah satunya terbukti dari produk unggulan mereka yaitu Cookie Bomb. Meski branding Fudgy Bro awalnya berfokus pada produk brownies, omset penjualan brand dessert satu ini justru meningkat 1500% berkat keunikan dan strategi pemasaran out of the box dari produk Cookie Bomb yang berhasil menyita perhatian warganet di media sosial ini. Yuk intip 5 strategi marketing Fudgy Bro yang mungkin bisa kamu tiru juga!

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun