Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pentingnya Pendidikan di Usia Dini

4 Mei 2024   10:35 Diperbarui: 4 Mei 2024   10:44 106 0
Pendidikan merupakan proses perubahan sikap dan karakter seseorang bahkan kelompok dalam proses pendewasaan yang lebih baik melalui pengajaran, proses, dan pengalaman. Pendidikan merupakan aspek penting bagi manusia, yang tentunya penting diawali sejak dini. Pendidikan yang didapat pun harus memiliki kualitas yang terjamin. Semakin berkualitas pendidikan tersebut maka akan mencetak generasi-generasi yang berkualitas pula.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun