Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Berasal dari Nama Surat, Inilah Desa Petekeyan

9 Januari 2020   16:24 Diperbarui: 9 Januari 2020   16:26 142 0
Nama Desa Petekeyan berasal dari Bahasa Arab yaitu Fatikha yang artinya pembukaan kebaikan. Sudah menjadi adat kebiasaan masyarakat pada zaman dahulu yang apabila musibah atau hal yang kurang baik menimpa, semua masyarakat membaca surat Al-Fatihah, Nah kebiasaan itulah yang dinamakan Fatikhahan. Namun karena logat Jawa yang medhok maka masyarakat setempat menyebutnya dengan Petekeyan. Dan sejak saat itulah Desa tersebut dikenal dengan nama Desa Petekeyan. Yang terletak di Kecamatan Tahunan Kabupaten Jepara. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun