Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kaum Intelektual dan Gerakan Kanan Baru

10 Mei 2021   20:36 Diperbarui: 10 Mei 2021   20:48 70 1
 Mengenang suatu gerakan sosio kultural di era saat ini yang telah semakin memudar akan mengandung hikmah tersendiri, tidak ada gerakan tanpa di dasari pemikiran. Kelompok-kelompok yang terdapat di dalam masyarakat tidak akan bereaksi apabila tidak ada nilai kepuasan yang diraihnya. Salah satu sebab munculnya gerakan dan gelombang permasalahan diidentikan dengan salah satu cacatnya nilai-nilai dasar yang diperjuangkan. Secara rasional, kemampuan struktur sosio kultural yang tidak adil seringkali menimbulkan reaksi dan gejala-gejala sosial bagi para politisi. Sehingga hikmah yang dapat diperoleh dari gerakan sosio kultural yang telah memudar adalah refleksi dari masyarakat sebagai wahana baru untuk melangsungkan kehidupannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun