Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kurma

RSP IZI DIY - Paragoncorp Melaksanakan Khataman Al Quran Bersama Pasien dan Pendamping

13 April 2023   19:12 Diperbarui: 13 April 2023   21:23 219 0
D.I. Yogyakarta -- Ramadan sebagai bulan Al-qur'an memiliki sejumlah keistimewaan, walaupun lebih dikenal sebagai waktu wajib dilaksanakannya puasa, namun Ramadan juga mempunyai pengaruh yang amat besar terhadap penyucian jiwa manusia. Hal ini pula yang tidak ingin dilewatkan oleh Pengurus Rumah Singgah Pasien beserta pasien dan pendamping. Pasien dan pendamping selama bulan suci Ramadan sejak hari pertama melakukan tilawah secara berjama'ah yang dibagi ke beberapa pendamping serta pasien yang mampu untuk tilawah (baik dari segi kesehatan maupun makharijul huruf).
Tilawah ini dilakukan setelah melaksanakan shalat tarawih dengan mendapatkan Amanah 1 juz bagi setiap pendamping. Tilawah ini diadakan sebagai bentuk meningkatkan amalan selama bulan suci Ramadan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun