Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Pilihan

Trend RP Tiktok dan Bias Identitas

27 Juni 2023   19:56 Diperbarui: 27 Juni 2023   20:04 208 2
Permainan roleplayer TikTok merupakan salah satu trend yang sedang populer di kalangan pengguna aplikasi TikTok. Dalam permainan ini, pengguna TikTok dapat berperan sebagai karakter fiksi yang mereka sukai dan mengunggah video pendek yang menunjukkan kehidupan karakter tersebut. Permainan ini seringkali melibatkan pengguna TikTok lainnya yang juga berperan sebagai karakter fiksi atau selebritas lainnya, sehingga tercipta sebuah cerita atau alur cerita yang menarik.

Salah satu daya tarik dari permainan roleplayer TikTok adalah kebebasan yang diberikan kepada pengguna untuk berimajinasi dan menciptakan karakter yang mereka inginkan. Pengguna dapat memilih karakter dengan kepribadian yang berbeda, mengembangkan cerita yang mereka sukai, dan berinteraksi dengan karakter lainnya untuk membuat cerita semakin menarik. Selain itu, permainan ini juga memberikan kesempatan bagi pengguna untuk mengekspresikan diri dan menunjukkan kreativitas mereka melalui video pendek yang mereka buat.

Namun, seperti halnya dengan semua tren yang di sajikan oleh media sosial, permainan roleplayer TikTok juga memiliki beberapa problem yang perlu diperhatikan. Salah satu masalah utama adalah kemungkinan terjadinya penyalahgunaan dan kebablasan dalam berinterksi. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun