Bahasa itu berkembang sebagaimana layaknya pembangunan infrastruktur suatu negeri yang harus terus dibangun untuk memenuhi kebutuhan rakyat suatu negara. Begitu juga bahasa sebagai alat pergaulan tetap harus dinamis dan maju ke depan karena kalau statis, bahasa akhirnya cuma sekadar perangkat komunikasi yang jalan di tempat dan menimbulkan kebosanan dan kemandegan bagi penggunanya sehingga hidup yang seharusnya menyenangkan jadi terasa
dragging (mundur).
KEMBALI KE ARTIKEL