Makanan sempol dibuat dari campuran ayam giling/kornet dan tepung tapioka, yang diberi bumbu yang tentu gurih dan lezat rasanya. Ini seperti sosis ayam atau sapi. Campuran adonan itu kemudian dibentuk bulat panjang dan ditusukkan pada ujung bambu. Tusuk bambu panjangnya mencapai 40 cm, sementara tepung sempol terletak diujungnya hanya sepanjang 10 cm.
KEMBALI KE ARTIKEL