Kabupaten Bangka Barat terkenal sebagai daerah tujuan wisata sejarah, mengingat di tempat inilah banyak peristiwa sejarah yang berhubungan dengan pembentukan Republik Indonesia terjadi. Salah satu tempat sejarah yang sampai saat ini masih kokoh bangunannya adalah Rumah Mayor Tjeong A Thiam, yang terletak di Muntok, Kabupaten Bangka Barat.
KEMBALI KE ARTIKEL