Hai-hai, apakah di antara kalian ada yang sering menggunakan nama sendiri dalam percakapan? Kemungkinan besar kalian sedang melakukan ileisme, lho! Ileisme adalah kebiasaan menggunakan nama diri sebagai pengganti kata "saya" dalam percakapan. Namun, jangan langsung menganggap bahwa kebiasaan ini merupakan tindakan sombong atau terlalu egosentris, ya.
KEMBALI KE ARTIKEL