Lebaran adalah salah satu momen berkumpulnya kita dengan teman, tetangga, kerabat, dan keluarga besar kita. Menyambungkan lagi silaturahmi kita dengan mereka yang sempat terabaikan karena kesibukan. Dengan bertambahnya beberapa generasi, bisa jadi kita tidak kenal lagi dengan generasi yang lahir belakangan.
KEMBALI KE ARTIKEL