Kampus baru itu diresmikan oleh Menristek dan Dikti, Muhammad Nasir, di Jakarta Selatan, pada Kamis (11/2/2016). Kampus ini didirikan serta dikelola oleh Pertamina Foundation, badan sosial yang terafiliasi dengan PT Pertamina (Persero). Dalam konteks pengembangan sumber daya manusia, kehadiran Universitas Pertamina tersebut, tentulah patut kita apresiasi. Sebagai perusahaan energi, Pertamina sudah beroperasi sejak didirikan pada 10 Desember 1957. Ini merupakan perusahaan milik negara, yang bergerak di bidang energi, meliputi minyak, gas, serta energi baru dan terbarukan.
KEMBALI KE ARTIKEL