Perbincangan dengan salah satu rekan diruang Guru menginspirasi saya untuk menuliskan ini. Dia bercerita Laptopnya Virusan gara – gara mengklik cara mudah membuat jadwal pelajaran untuk rombel yang banyak (‘’saya nyesel mengklik, itu jadi pelajaran buat saya seumur hidup, komennya sambil menunggu instal ulang laptopnya’’), kebetulan dia wakasek Kurikulum. Apa yang terjadi pada rekan tersebut menjadi masalah sebagian guru, karena animo yang besar sekali terhadap UKG.
KEMBALI KE ARTIKEL