Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Mahasiswa dan Dosen Departemen Fisika FPMIPA UPI Melaksanakan Kegiatan PPM di SMAN 1 Bandung

9 Juni 2023   10:51 Diperbarui: 10 Juni 2023   22:14 725 1
Pengabdian Pada Masyarakat  (PPM) merupakan salah satu program yang rutin dilaksanakan oleh Departemen Pendidikan Fisika Universitas Pendidikan Indonesia (UPI). Pada 12 Mei 2023, PPM kembali dilaksanakan di SMAN 1 Bandung. Kegiatan ini melibatkan guru-guru untuk berbagi dan diskusi tentang pengembangan perangkat pembelajaran melalui aplikasi Landslide Literation, dan juga para siswa kelas X SMAN 1 Bandung dalam sosialisi penggunaan aplikasinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun