Dikenal sebagai Kota Santri, Kota Pasuruan juga memiliki pesona wisata yang tak kalah menarik. Selain Kawasan Wisata Gunung Bromo yang terkenal, ada banyak destinasi wisata alam dengan pemandangan pegunungan yang unik yang belum banyak diketahui oleh wisatawan, baik lokal maupun dari luar daerah.
KEMBALI KE ARTIKEL