KEMAJUAN EKONOMI INDONESIA tak mungkin dilepaskan dari andil UMKM yang mampu menyerap tenaga kerja hingga 97% dibanding daya serap dunia usaha pada tahun 2020. Ini tak mengherankan sebab ragam usaha yang digeluti memang cukup luas dan menyebar di seluruh Nusantara.
Tak heran jika usaha kecil dan menengah justru sanggup bertahan ketika pandemi menghantam dunia. Kendati ada penurunan omzet, pelaku UMKM tetap optimistis menyambut tantangan dengan berbagai insentif dari pemerintah.
KEMBALI KE ARTIKEL