Setahun yang akan datang akan beberapa rekan guru akan pensiun. Tentunya hal ini akan berpengaruh pada proses pembelajaran di sekolah kami. Mereka adalah para guru yang berpengalaman, berintegritas dan sangat dibutuhkan oleh sekolah dalam mewujudkan generasi muda yang berilmu dan berkarakter mulia.
KEMBALI KE ARTIKEL