Minggu kedua P-5 ( proyek penguatan profil pelajar pancasila). P-5 ini dikhususkan untuk kelas 7. Sebelum P-5 ini dilakukan/dilaksanakan, ada kegiatan doa bersama yang dikhususkan untuk almarhum bapak guru kita pak suhirman s.p.d yang telah berpulang lebih dulu ke sisi Allah SWT. Setelah itu dilanjutkan dengan sarapan bersama. Kemudian penyampaian tentang pentingnya P-5 di sekolah oleh bapak Muhammad Yani m.p.d. Baru dilanjutkan dengan pembuatan ekobrik. Ada yang tau ekobrik itu apa? Ekobrik dapat diartikan sebagai hubungan timbal balik antara makhluk hidup dan kondisi alam sekitarnya (lingkungan). Setelah itu pengguntingan sampah plastik yang sudah di bawa dari rumah.Â
KEMBALI KE ARTIKEL