Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Menyelami Keunikan Lingkungan untuk Menggali Potensi Edukasi Lingkungan di Kawasan Gunung Bromo

23 Juni 2023   09:24 Diperbarui: 23 Juni 2023   11:25 464 1
Gunung Bromo merupakan salah satu gunung berapi di Indonesia yang masih aktif. Gunung bromo ini  memiliki ketinggian sekitar 2.392 meter di atas permukaan laut, dan terletak di Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Probolinggo, Kabupaten Lumajang, dan Kabupaten Malang, Provinsi Jawa Timur. Bentuk dari Gunung Bromo sendiri saling bertautan antara lembah maupun ngarai dengan kaldera (lautan pasir) yang luasnya sekitar 10 kilometer persegi.
Gunung Bromo merupakan salah satu fenomena alam yang memiliki ciri khas tersendiri jika dibandingkan dengan tempat wisata lain. Hal ini karena gunung bromo memiliki kawah di tengah kawah atau yang biasa disebut sebagai creater in the creater dengan hamparan laut pasir luas yang mengelilinginya. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun