Setelah saya mengikuti pelatihan calon guru penggerak angkatan 7, saya memahami bahwa murid memiliki kebutuhan yang berbeda. Dari keragaman kebutuhan murid ini, guru dituntut untuk melayani murid agar mereka merasa bahagia. Dengan strategi pembelajaran deferensiasi, guru dapat dengan mudah melayani murid sesuai dengan kebutuhan masing-masing.Â
KEMBALI KE ARTIKEL