Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Catatan Edisi Ke-100 Kompasiana Freez di Harian Kompas

26 Juni 2013   14:06 Diperbarui: 28 Juni 2020   14:15 347 10
Selama 101 minggu terakhir, atau sejak tanggal 28 Juli 2011, Harian Kompas secara kontinu menerbitkan Kompasiana Freez, halaman khusus berisi berita dan ulasan yang ditulis warga atau masyarakat umum. Saat ini, setiap Rabu (sebelumnya Freez hadir full-colour setiap Kamis), tercatat sudah 100 kali Freez menyapa pembaca Kompas. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun