Tanggung jawab sosial terletak pada tindakan manusia; baik dan buruk menjadi kebebasan setiap individu, ini menjadi indikator penting dalam memahami nilai keadilan sosial bagi setiap warga negara yang berhak mendapatkan kebebasan dalam berbagai aspek. Namun, spesifikasi keadilan tidak mudah di bayangkan pada asas negara sebab keadilan menjadi aspek penting dalam melihat kondisi bangsa. Seperti; aspek ekonomi, pendidikan dan politik. Pembahasan tak pernah usai dibahas.
KEMBALI KE ARTIKEL