Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Anggun Berbinar

6 Agustus 2020   10:29 Diperbarui: 6 Agustus 2020   10:23 91 3
Bulan anggun berbinar | Agung jelita terpancar | Berselimut lembayung ungu berpendar | Dielus angin dingin setengah gusar

Itulah secantik-cantiknya sesosok makhluk Tuhan

Mencerahkan, memgindahkan, membahagiakan semesta alam

Baik, tak untuk diri pribadi

Indah, kemolekan akhlak bukan sekedar fisik gemulai

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun