Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

(Opini) Strategi Xiaomi Menjual Perangkat Murah untuk Media Iklan

14 Maret 2018   10:36 Diperbarui: 14 Maret 2018   10:43 865 0
Xiaomi. Siapa yang tidak mengenal Device dengan harga "Bersahabat" namun spesifikasi "Gahar"?. Seperti yang kita ketahui, smartphone besutan negara asal Tiongkok ini berhasil merajai pasar smartphone didunia dengan Harga serta Spesifikasinya. Tak banyak yang tau tujuan dari Xiaomi ini sendiri memasarkan smartphone dengan harga "Low End" namun speksifikasi "Middle-High End". Jika dilihat dari segi penjualan, peningkatan penjualan Xiaomi sendiri dapat dilihat melalui table berikut ini :

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun