Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Pilihan

4 Obrolan Wajib Dihindari dengan Seseorang yang Baru Dikenal

19 April 2023   23:11 Diperbarui: 19 April 2023   23:15 134 3
Tak semua orang bisa nyaman berbicara atau mengobrol dengan seseorang yang baru saja dikenal. Terlebih orang yang baru dikenal atau ditemui itu, sangat aktif mengajak ngobrol, dan kepo dengan urusan pribadi, seperti bertanya soal pekerjaan, status pernikahan sampai alamat rumah. Begitu detailnya, hingga terkadang membuat lawan bicaranya ilfil

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun