Dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, diberlakukannya sebuah pajak merupakan hal yang lumrah. Hal ini bertujuan untuk membangun bersama bangsa dan negara melalui pajak yang dibayarkan oleh seluruh masyarakat Indonesia. Salah satu pajak yang diberlakukan di Indonesia adalah PPN. PPN adalah pajak pertambahan nilai yang merupakan pungutan terhadap setiap proses produksi maupun distribusi.Â
KEMBALI KE ARTIKEL