Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature

Satu Tindakan Kecil, Berpikir Besar: Daur Ulang Sampahmu, Warnai Masa Depan Hijau

5 Juli 2023   13:20 Diperbarui: 5 Juli 2023   13:31 310 0
Sekarang plastik kembali banyak digunakan, namun banyak juga orang-orang yang mulai menyadari bahwa sampah plastik menjadi bahaya untuk bumi. Plastik merupakan bahan yang sulit terurai secara alami dan membutuhkan waktu yang sangat lama untuk terurai di lingkungan. Banyak plastik yang akhirnya berakhir sebagai sampah di lautan, sungai, hutan, dan tempat-tempat lainnya. Banyak plastik sekali pakai yang dibuang sembarangan ke sungai dan akhirnya sampai ke sungai yang menyebabkan pencemaran pada lingkungan di sepanjang sungai dan garis pantai, serta dapat membahayakan kehidupan hewan laut dan juga burung yang tinggal di sekitar area tersebut. Tidak dipungkiri daur ulang menjadi salah satu opsi yang diserukan oleh orang-orang demi menjaga bumi dan mengolah sampah plastik untuk menjadi barang baru.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun