Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Cegah Stunting melalui Penyeluhu Parenting Gizi

9 Maret 2023   11:24 Diperbarui: 9 Maret 2023   11:36 75 1
Mengetahui dampak Stunting yang ternyata memiliki dampak jangka pendek dan jangka panjang sangat berbahaya apabila tidak ditangani dengan serius, Mahasiswa Universitas Muhadi Setiabudi (UMUS) yang tergabung dalam Kuliah Kerja Nyata (KKN) Ekstensi Periode II melalui DOMBA (Domisili Bangun Desa) menggelar program penyuluhan dengan tema Upaya Peningkatan Pengetahuan Ibu Balita Melalui Parenting Gizi Balita (1-5 tahun). Kegiatan tersebut dilakukan bersamaan dengan  program Posyandu didesa Jubang. Bertempat di Aula kantor kepala desa. kegiatan ini diikuti oleh 28 peserta yaitu 20 orang ibu balita, 1 orang  bidan desa, 5 orang dari kader posyandu, dan 2 orang dari kalangan mahasiswa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun