Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy Pilihan

Sofosbuvir, Harapan Baru yang Ditunggu-tunggu Pasien Hepatitis

29 Juli 2016   13:28 Diperbarui: 10 Januari 2017   13:35 120 1
Menandai peringatan hari Hepatitis sedunia yang jatuh pada tanggal 28 Juli, isu mengenai ketersediaan Sofosbuvir di Indonesia menjadi fokus permintaan khusus para pasien Hepatitis C di Indonesia. Bagi para pasien penderita hepatitis maupun para aktivis mungkin sudah sering mendengar munculnya obat baru untuk pengobatan Hepatitis C ini. Karena di tahun 2013, obat ini baru saja mendapat persetujuan dari United States Food and Drug Administration (US FDA), namun distribusinya masih belum beredar luas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun