Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, MTs Negeri 2 Serang menggelar acara peringatan yang berlangsung dengan khidmat dan penuh antusiasme pada tanggal 13 September 2024. Acara ini menjadi istimewa karena kepanitiaannya dipegang oleh mahasiswa Praktik Lapangan Pengalaman (PLP) UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten, khususnya kelompok 21, yang saat ini sedang menjalankan tugas di sekolah tersebut.
KEMBALI KE ARTIKEL